Sorot Nuswantoro News

Berita Online dan cetak, "CEPAT, TEPAT, LUGAS DAN BERANI" dari LAMONGAN untuk NUSANTARA


Sabtu, 13 Januari 2024

Johansyah SE gelar Silaturrahmi dengan Warga RT. 30 Kel. Sungai Merdeka

Kutai kartaneegara, SNN.com - Johansyah SE kembali melakukan silaturrahmi dengan Audensnya sebagai Anggota DPRD Kab. Kutai Kartanegara yang kini kembali mencalonkan diri sebagai Calon Anggota Legislatif dan saat melakukan silaturrahmi di Rt.30 kel.Sungai Merdeka Kec. Sambar, Jumat (12/01/2024).

Dalam silaturrahmi tersebut Johansyah mengatakan bilamana Bapak dan ibu masih mempercayai saya dan mendukung saya untuk duduk di Dewan maka saya akan memperjuangkan akan Hak hak Bapak dan ibu serta saudara sekalian sebagaimana saya telah duduk satu priode ini dan Alhamdullah saya berjuang dan membawa aspirasi bapak dan ibu ke Dewan tentu dengan dukungan Doa Bapak dan ibu yang saya harapkan untuk kembali duduk Di DPRD Kab. Kukar.

Johansyah SE Politisi dari partai Golkar merupakan kader terbaik Golkar dari Dapil 5  yakni Samboja barat, loa janan dan Loa kulu yang  juga pernah menjabat sebagai Kepala Desa Batuah.

Dalam silaturrahmi ini bertujuan untuk berkomitmen kembali dengan Audensnya apa dan bagaimana kesepakan kami kedepan di Dewan nanti apalagi di depan Mata kita sudah ada Proyek Ibu kota Nusantara (IKN), "paparnya.

Terakhir Johansyah menyampai kepada para pendukungnya jangan lupa tanggal 14 April untuk memiliih presiden dan Wakil Presiden dan jangan sampai ada yang Golput atau golongan putih alias tidak memilih salah satu calon presiden untuk 5 tahun kedepan.

Koresponden : Basman Rasyid.S.Pd.I

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

SOROT NUSWANTORO NEWS "dari LAMONGAN untuk NUSANTARA"