Sorot Nuswantoro News

Berita Online dan cetak, "CEPAT, TEPAT, LUGAS DAN BERANI" dari LAMONGAN untuk NUSANTARA

Jumat, 26 November 2021

Polsek Jajaran Polres Tuban Terapkan Barcode Aplikasi PeduliLindungi Bagi Yang Berkunjung Ke Kantor


Tuban, SNN.com - Polsek Widang Polres Tuban memberlakukan cek atau scan QR barcode Aplikasi PeduliLindungi kepada setiap tamu yang datang, mulai hari ini, Jum'at ( 26/11/2021 ).

" Scan QR aplikasi PeduliLindungi di terapkan kepada masyarakat, namun demikian anggota juga harus memiliki," ujar Waka Polsek Iptu Ali Mas'ud, S.H., yang mengecek di depan Mako Polsek.

Wakapolsek menambahkan, pemberlakuan cek barcode bagi siapa saja yang berkunjung ke Kantor ini di maksudkan untuk lebih menekan angka penularan Covid -19, khususnya di lingkungan Polsek," lanjutnya.

Penerapan ini juga sebagai contoh positif bagi instansi lain maupun tempat - tempat umum yang di kunjungi masyarakat, supaya segera menerapkan hal serupa,” tutup Iptu Ali Mas'ud.

Reporter : Agus
Editor      : Wafa

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

SOROT NUSWANTORO NEWS "dari LAMONGAN untuk NUSANTARA"