Sorot Nuswantoro News

Berita Online dan cetak, "CEPAT, TEPAT, LUGAS DAN BERANI" dari LAMONGAN untuk NUSANTARA

Kamis, 12 April 2018

Pajak Naik, PBB Naik, Warga Kaget

Gunungkidul Kamis, 12/04/18 sorotnuswantoronews - Pemerintah Agraria hari ini (kamis, 12 April 2018) melaksanakan penarikan pajak bumi dan bangunan di desa serut, Gedangsari yang di bantu oleh perangkat desa.

Penarikan pajak tahun ini beda dengan tahun kemarin dikarenakan tahun ini mengalami peningkatan biaya pajak sebesar 30%.

Seperti disampaikan Kuat warga desa Serut pajak yang tahun kemarin hanya kisaran puluhan ribu sekarang harus membayar ratusan ribu.

Disinggung soal kenaikan pajak tersebut pegawai pajak menjawab karena ada kenaikan nilai NJOP dan juga pembulatan pembulatan.


Warga  menyayangkan, kenaikan pajak tidak ada sosialisasi dari atas sebelumnya sehingga membuat masyarakat kaget.

Perangkat desa Tiwik juga menyampaikan bahwa kenaikan ini sudah dari atas perangkat desa cuman membantu proses pemberkasan penarikan pajak.

pegawai pajak kabupaten juga menambahkan dengan naiknya nilai NJOP maka tidak menutup kemungkinan akan naik juga nilai jual dari obyek tersebut imbuhnya.

Reporter : Paimin
Yax*

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

SOROT NUSWANTORO NEWS "dari LAMONGAN untuk NUSANTARA"